30 Nov 2013

PELATIHAN INVESTOR PEMULAKondisi Bursa sedang bearish IHSG dibandingkan awal tahun 2013 yang lalu bahkan lebih rendah, banyak investor yang merugi karena harga sahamnya mengalami penurunan yang cukup tajam. Apa penyebabnya sehingga harga saham banyak yang jatuh? Apakah yang harus dilakukan investor ke depan? Apakah th.2014 Bursa saham akan rebound?Untuk mengupas hal tersebut...

29 Nov 2013

Apa yang saya khawatirkan tentang nilai rupiah terhadap dollar 12000  ternyata kemarin kejadian juga. Apakah BI masih akan duduk manis melihat kurs sudah 12000 ?? Bukankah setiap kenaikan dollar itu akan menambah beban hutang Pemerintah juga?. Ini sudah sangat serius untuk kondisi Bursa, IHSG melemah 04% (4233). Emiten2 yang mempunyai hutang dollar akan sangat berat...

28 Nov 2013

Tekanan pasar sebenarnya kemarin sudah terlihat mulai terukur, selain banyak harga yang sudah murah dengan ukuran Price Earning Ratio juga asing sudah mulai akumulasi dibawah untuk saham-saham tertentu. Net Buy asing 145 M dan IHSG Plus 0,3% (4251). Saham2 UNVR, SMGR, GGRM, TLKM mulai melawan, setelah sebelumnya dibantai asing. Asing tidak akan malu2 walau sehari sebelumnya...

27 Nov 2013

Pasar kemarin diliputi panic selling, bahkan saham2 BC yang biasa menjadi pertahanan IHSG mendapat tekanan yang luar biasa. saham UNVR yang biasa sangat kuat menghadapi tekanan IHSG ikut dihajar asing sampai turun 6,4%. IHSG ditutup minus 2,3% (4235).Ternyata warna hijau yang ditunggu malah menjadi merah membara, semua sektor berdarah-darah, asing tetap pegang kendali untuk...

26 Nov 2013

Salah satu indikasi IHSG rebound yang saya pakai acuan yaitu saham perbankkan kemarin nampak sudah mulai menghijau yang akhirnya membawa IHSG berakhir positif 0,3% LUMAYAN.... Sayangnya Rupiah yang sempat dibawah 11700 balik arah lemah lagi, saya optimis kalau rupiah bisa menguat paling tidak di 11.500 IHSG akan loncat lebih tinggi. Saham2 properti dan konstruksi juga sudah...

24 Nov 2013

IHSG sudah nyaris sama dengan akhir th.2012, padahal th.2013 tinggal sebulan lebih dikit, sehingga diukur dari IHSG Bursa kita tidak mengalami pertumbuhan. Biasanya Manajer Investasi akan membandingkan antara Nilai Aktiva Bersih (NAB) Reksa Dana nya dengan IHSG sebagai tolok ukur kinerjanya apakah bisa melebihi IHSG atau tidak. Bagaimana dengan prestasi kita masing2 ?...

22 Nov 2013

IHSG seharian terus dalam tekanan kemarin dan nyaris nembus angka psikologis 4300 walaupun dengan sekuat tenaga mencoba membuat perlawanan sehingga sore ditutup 4326 (minus 0,5%). Ini hampir sama dengan IHSG pada akhir th 2012 lalu 4316, asing juga masih obral jualan 522M net selling nya terutama di saham2 BC. Saham Bank yang akhirnya berhasil bertahan hanya BBRI sedangkan...

21 Nov 2013

Tekanan pasar kembali terjadi kemarin IHSG minus 1% (4350) Asing juga net sell 107M saham perbankan juga masih turun padahal bobotnya terhadap IHSG cukup besar, hanya sektor agri yang menghijau kemarin. Sulit memang menebak arah pasar saat ini karena makro ekonomi yang belum stabil, kita tidak bisa hanya mengacu pada pergerakan bursa global dan regional sehingga busa...

20 Nov 2013

Kemarin IHSG dibuka merah tetapi ditutup hijau walau tipis 0,1% (4398), itu lebih baik  dari dua hari sebelumnya yang dibuka hijau tetapi ditutup merah. Asing mulai net buy kita lihat apakah hari ini IHSG bisa melewati 4400 untuk pijakkan naik lebih tinggi. Saham properti dan konstruksi sudah mulai ada sinyal melawan dari tekanan pasar sebelumnya PTPP, ADHI, WIKA...

19 Nov 2013

Lonjakkan indeks di Shanghai (China) dan Hang seng (HSI) yang mendekati 3% berpengaruh juga ke Bursa kita yang naik 1,3%. (4393). Wajar kalau Bursa China mempunyai pengaruh lebih signifikan ke Bursa Efek dibandingkan Bursa Eropa megingat eksport kita lebih banyak ke China. Kondisi ekonomi di China akan sangat berpengaruh terutama produk eksport Indonesia antara lain...

18 Nov 2013

Perhatikan apakah nantinya rumus dibawah akan berlaku, atau minimal mempengaruhi market sepanjang waktu perdagangan bursa kita :Masukkan status BBM penu...
Akhir pekan lalu kembali IHSG anomali sayangnya bursa regional naik IHSG malah merah lagi setelah di awal pembukaan sempat naik lebih 0,5% sore ditutup minus 0,7% (4335). Pola seperti ini bisa merugikan bagi traders yang mengejar saham ketika harganya naik diawal dan tutupnya jadi minus, tetapi bisa menguntungkan bagi traders yang sempat jualan dipagi hari diharga tinggi...

15 Nov 2013

Pasar ternyata tidak pendedam, kemarin pasar sudah  "menghijau" (wah ramalan saya kemarin di teh pagi tepat juga he..hee) moga2 bisa berlanjut hari ini untuk mengantar IHSG bisa dilevel 4400 lagi.Beberapa kali saya ulas bahwa saham Bank biasa jadi salah satu indikator  dalam memprediksi arah pergerakkan IHSG, karena memang punya bobot tinggi dalam perhitungan...

14 Nov 2013

Setelah ADRO mencapai resist, apa yang mungkin terjadi selanjutnya?, apakah saham ini akan meneruskan kenaikkannya? indikator-indikator teknikal apakah yg bisa dipakai, mari kita lihat gambar di bawah ini, Masukkan status BBM penu...
Apakah HRUM sudah kembali dalam trend naiknya?, layakkah saham ini diakumulasi?, bagaimana pergerakan saham ini?, penulis mencoba menganalisanya dalam gambar berikut,Masukkan status BBM penu...
Kemarahan pasar atas kenaikan BI Rate ternyata luar biasa, kemarin ihsg dibantai sampai berdarah-darah (minus 1,8% di 4301), bahkan sudah lebih rendah dari ihsg awal tahun 2013. Itulah pasar, jika sudah kecewa maka bisa tidak terukur. Selain kecewa terhadap naiknya BI Rate Bursa regional kemarin juga minus rata-rata diatas 1% jadi sudah jatuh tertimpa tangga lagi. Selain...

13 Nov 2013

IHSG memulai trend turunnya, dalam skala yang lebih kecil IHSG membentuk pola cangkir terbalik dengan target pertama di area 4300 (sudah terwujud) dan target kedua di level 41...
Kembali bursa kita terpuruk 1,3% (4380) ihsg sudah medekati level awal th.2013, prediksi ihsg akhir tahun nanti menjadi samar2, saya sendiri pernah memprediksi 4750 sd 4800. untuk akhir 2013.Bank Indonesia kembali menaikkan BI Rate 0,25% menjadi 7,5% saat ini, pengumuman itu disambut kejatuhan saham bank disusul propeti yang sebelumnya memang sudah dalam tekanan. Bank...

12 Nov 2013

perhatikan gambar dibawah ini:secara kasat mata indexs minning mempunyai potensi kenaikkan 20% lagi...
LSIP menembus strong down trendline seperti gambar di bawah ini : Masukkan status BBM penu...
BWPT setelah menembus ma 200, sampai berapa jauh masih bisa melanjutkan kenaikkan? kita baca chartnya yuk... Masukkan status BBM penu...
IHSG kemarin kembali anomali dengan bursa regional lainnya yang rata2 naik, IHSG malah "mlorot" lagi 0,7%. Sulit menebak arah pasar memang saat ini, nampaknya berbeda dengan kondisi masa2 lalu dimana bursa kita hampir lebih banyak searah dengan bursa regional lebih utama Hongkong dan Jepang bisa menjadi parameter. . Kondisi Bursa memang salah satu cerminan kondisi perekonomian...

11 Nov 2013

Apakah trend naik property sudah berakhir? apakah bubble property akan pecah? bagaimana proses pecahnya gelembung ini? penulis akan mencoba menjawabnya dalam artikel berikut ini:proses pecahnya gelembung dapat dijelaskan dalam gambar di bawah ini:Masukkan status BBM penu...
Akhir pekan kemarin Dow melonjak lagi 1% ke level tertinggi lagi, EIDO juga naik 1%. Nampaknya perkembangan perekonomian di AS semakin membaik, ini menyenangkan tetapi sekaligus menegangkan karena jangan2 pengurangan Stimulus dipercepat (tapering). Moga2 hari ini ada perbaikan di Bursa kita lebih utama tentu portofolio masing2 menjadi lebih baik setelah kemarin ditekan...

8 Nov 2013

Bertambahnya Cadangan Devisa Oktober kemarin US$ 1,3 M menjadi US$ 97 M mendapat respon positif, IHSG melesat 0,8% kemarin (4486), rupiah juga menguat terhadap US dolar. Sekali lagi membuktikan bahwa makro ekonomi itu punya peran utama dalam  menggerakkan pasar/bursa. Padahal banyak investor pemula yang semula kurang memperhatikan kondisi-kondisi makro ekonomi, untuk...

7 Nov 2013

ADRO strong downtrend, mencoba menuju resist downtrend jangka panjangnya di level 1220-12...
PENAWARAN ULASAN KHUSUS( BAHAN RENUNGAN UNTUK INVESTOR PEMULA)Investasi di Bursa sangat berbeda dengan  judi (gambling), sehingga dibutuhkan kajian atau analisis yang cermat agar dana yang diinvestasikan bisa berkembang sesuai harapan. Jangan hanya ikutan kata orang lain tapi coba belajarlah sendiri sedikit demi sedikit pasti anda bisa, tidak ada kata terlambat untuk...
IHSG kemarin mantul juga sebagaimana "tebakan" saya karena biasanya setelah 4 hari berturut2 IHSG longsor maka hari ke 5 IHSG kemungkinan akan ada pantulan, hal ini telah saya amati cukup lama dan telah terjadi beberapa kali tentu saja sifatnya  tidak mutlak. Demikian pula kalau 4 hari berturut2 naik juga hari ke 5 biasanya akan terjadi koreksi. Ini hanya analisa...

6 Nov 2013

AISA handle target 1400-1410, cup target 1600-1610, half target pada level psikologisnya 15...
penulis sempat corat coret chart MNCN pada tanggal 01 November 2013 di nexus, tapi belum sempat terpublikasikanter-update otomatis hari ini 6 November hasilnya seperti dibawah initarget moderate MNCN 28...
Kalau dulu ada lagu anak2, Mogoook lagi...mogoook lagi....ini seperti kondisi IHSG saat ini bukannya mogok lagi tapi Turuuun lagi...turuuun lagi he..hee..kemarin turun lagi 0,2% (4423). Kalau gak salah sudah hari keempat IHSG terus turun, dan asing lebih banyak net sell, begitu cepat IHSG turun tapi begitu terasa lambat ketika naik. Berapakah  IHSG akhir tahun nanti...

3 Nov 2013

Rupanya kondisi bursa kembali tidak nyaman, dua hari terakhir IHSG sudah turun  sekitar 3% dan saham Blue Chip memimpin penekanan termasuk saham Bank. Apa yang saya khawatirkan yaitu defisit neraca perdagangan kembali terjadi,  bl.September terjadi defisit US$ 657 juta, terutama dari sektor migas. Masyarakat kita memang masih suka dengan pemborosan minyak, Karena...

1 Nov 2013

Volatilitas Bursa kembali dibuktikan kemarin, "arah angin" tiba2 berubah IHSG rontok 1,4%, saham2 perbankan hampir menyeluruh juga turun padahal punya bobot tinggi. saham UNVR, ASII, AALI, GGRM juga ikut menekan penurunan IHSG.Mungkin banyak trader yang heran kenapa?, Koq bisa? masih turun lagi gak? dan biasa pula yang analis bilang mungkin karena ini, mungkin karena...

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.