30 Nov 2015

Para pembaca dan juga Nasabah2 BNI Securities Semarang yang budiman,Akhir pekan kemarin IHSG tertekan 0,79% diposisi 4560, pengaruh penurunan Bursa ShangHai yang lebih 5% serta Hanseng minus 1,87% menjadi katalis dari sisi eksternal. Beritanya sih ada beberapa Broker di bursa China yang sedang dalam penyelidikan karena disinyalir adanya pelanggaran.Kalau benar penyebabnya...

26 Nov 2015

Para pembaca dan juga Nasabah2 BNI Securities Semarang yang budiman,Sepanjang tahun 2015 ini IHSG sangat fluktuatif, pernah memecahkan record tertingginya di 5523 pada tgl,27 April dan sebaliknya pernah turun drastis di posisi 4120 pada tgl.26 September, IHSG ini lebih rendah dibawah penutupan akhir tahun 2014 lalu. Kondisi pelemahan perekonomian baik global dan dalam...

23 Nov 2015

Para pembaca dan juga Nasabah2 BNI Securities Semarang yang budiman,Awal pekan ini rasa2nya IHSG masih punya dorong keatas, melihat bursa global yang rata2 menguat di Jum'at malam kemarin dengan DOW naik 0,51% sudah mendekati indeks tertingginya kembali. Harga minya juga hampir menyentuh US $42 kemungkinan kondisi ini juga akan mengangkat Bursa Asia juga dan IHSG saya...

19 Nov 2015

Para pembaca dan juga Nasabah2 BNI SECURITIES Semarang yang budiman,Semalam DOW naik 1,42% sepertinya pasar meyakini bahwa FED akan menaikkan suku bungannya pada bl.Desember mendatang. kenaikan tersebut akan menghilangkankan tetidak pastian yang selama ini yang justru sangat mengganggu kalkulasi beberapa pihak. Diprediksikan kenaikan bunga nanti juga tidak akan terlalu...

16 Nov 2015

Para pembaca dan Nasabah BNI Securities Semarang yang budimanUlasan saya terakhir  pagi ternyata mendapat respon dari banyak pembaca, yang rata2 tertarik dengan kasus yang menyangkut transaksi Saham Gorengan dan Peran Bandar. Bahkan diantaranya mengaku pernah tersangkut saham gorengan dan bahkan sampai sekarang tidak tau nasib sahamnya  karena ada yang sudh...

12 Nov 2015

Para pembaca dan Nasabah BNI Securities Semarang yang budiman,Kemarin ada 3 perusahaan Sekuritas di suspensi sehingga tidak bisa melakukan transaksi di Bursa. Mereka disinyalis terlibat transaksi "penggorengan" saham SIAP (yg sudah pernah saya ulas bererapa waktu lalu).Istilah saham "Gorengan"  sudah sangat populer di lingkungan bursa, dan bukan sesuatu yang asing....

10 Nov 2015

Para pembaca dan Nasabah BNI Securities Semarang yang budiman,Ternyata Federal Reserve kembali menjadi konsen pelaku pasar kemarin, kekhawatiran FED akan menaikkan suku bunga di bulan Desember ini telah mengganjal laju IHSG sehingga kemarin IHSG rontok 1,47% diposisi 4499.Pengumuman data tenaga kerja di AS yang menunjukkan adanya penambahan tenaga kerja sebanyak 271.000...

5 Nov 2015

Para pembaca dan nasabah BNI Securities Semarang yang budiman,IHSG kembali menembus 4600 atau tepatnya di 4612 setelah kemarin naik 1,75% dengan dukungan net buy asing dan penguatan rupiah terhadap UD $ serta pasar regional yang rata2 juga menguat terutama bursa Shanghai yang naik diatas 4%.Masihkan IHSG ada potensi penguatan untuk hari ini? kemungkinan itu masih terbuka...

3 Nov 2015

Para pembaca dan nasabah BNI Securities Semarang yang budiman,Mulai tgl.2 Nopember 2015 kemarin transaksi Short Sell diijinkan kembali oleh pihak Bursa Efek. Untuk menjawab beberapa pertanyaan pembaca tentang Short Sell ini dapat saya jelaskan bahwa transaksi Short Sell ini adalah suatu transaksi PENJUALAN Saham dimana sipenjual BELUM punya sahamnya saat dilakukan penjualan....

2 Nov 2015

Para pembaca dan nasabah BNI Securities Semarang yang budiman,Hari Senin ini merupakan awal pekan sekaligus awal bulan Nopember 2015, kali ini saya hanya akan mengevaluasi ulasan2 sy beberapa hari terakhir karena dengan evaluasi ulasan bisa ditingkatkan kualitasnya dan bermanfaat. Karena tanpa evaluasi saya tentu tidak tau dimana letak kekurangannya supaya kedepan...

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.