29 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,IHSG nyaris menyentuh 5300 yang merupakan angka tertinggi selama setahun terakhir dengan dukungan masukkan dana asing. Benarkah bursa kita menuju bullish ? mungkinkah kah tahun 2016 ini IHSG bisa pecah Record tertingginya menembus 5523 ? (7 April 2015). Di Bursa "serba mungkin" terjadi...

27 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Nampaknya pasar sementara akan berlangsung datar-datar saja setelah sepekan kemarin cukup agresif secara umum dipimpin pergerakkan saham perbankan.Salam bank terutama bank papan atas mempunyai kedudukan yang sangat stategis yang bisa menjadi "panutan" saham yang lain. Maklum bank mrupakan...

21 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Hebat, IHSG melanjutkan penguatannya kemarin naik 1,3% di posisi 5242 ini merupakan Indek tertinggi selama tahun berjalan ini. Sekalipun daya beli masyarakat secara umum masih belum sesuai yang diharapkan tetapi trading di Bursa ini selalu berjalan mendahului, sehingga apa yang mungkin...

18 Jul 2016

Kami LP3M INVESTA kembali akan menyelenggarakan Pelatihan Investor di SEMARANG guna memberikan tambahan pengetahuan para investor / trader agar bisa memahami berbagai hal tentang investasi di pasar modal khususnya saham.Mengingat ada beberapa materi yang ingin kami sampiakan bersama Tim Instruktur Investa maka pelatihan kami selenggarakan selama 2 (dua) hari, namun boleh juga...

15 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Terjadi koreksi 0,98% kemarin IHSG di posisi 5093 setelah 3 hari berturut2 mengalami kenaikan, saya kira itu koreksi sehat karena tidaklah mungkin IHSG seperti garis lurus naik terus atau turun terus. Tidak ada peristiwa yang yang serius secara makro ekonomi, sehingga ini justru bisa...

13 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,IHSG ternyata lebih cepat melewati target karena kemarin sudah mencapai 5.100 dan 10 saham pilihan yang saya luncurkan melalui grup WA KOMUNITAS INVESTA ternyata sebagian harganya juga telah melewati target akhir JULI yang telah saya prediksikan seperti INCO, ADRO, ACES, DSFI.Kondisi...

11 Jul 2016

SELAMAT HARI RAYA IDUL FITIRI 14307 H, MOHON MAAF LAHIR DAN BATIN.Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Sepekan sudah kita berlibur dan mungkin ini liburan terlama untuk suaru Bursa , beberapa pelaku pasar tentu punya pendapat dan prediksi masing2 tentang bagaimana kondisi pasar setelah liburan panjang ini.Jika kita perbandingkan...

4 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Sekali lagi saya mencoba mengulas tentang REPO dan Bandarmologi, sebenarnya saya sudah dua kali menulis tentang hal tersebut, tetapi saya melihat di Grup WA Komunitas Investa maupun nasabah2 BNI Securities Semarang  masih banyak yang antusias untuk memahaminya.Saya memang punya...

1 Jul 2016

Para Komunitas investa, para Nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,Saya tidak tahu apakah IHSG yang ikut DOW dan bursa Global atau sebaliknya bursa Global dan DOW yang ngikut IHSG ya...he.hee. Faktanya setelah IHSG mampu bertahan dari " demam " BREXIT dan kembali ke jalur hijau lebih cepat bahkan kemarin sudah nembus Indek Psikologi 5000 tepatnya...

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.