29 Apr 2016

Para Komunitas Investa, Nasabah BNI Securities Semarang dan Pembaca yang budiman,Laporan Keuangan Emiten kuartal pertama th,2016 sudah mulai bisa diketahui, sebagaimana kita ketahui bahwa kinerja suatu perusahaan layaknya tercermin dalam Laporan Keuangan yang layaknya disebut Fundamental Analisis. Sedangkan Teknikal Analisis digunakan untuk mengetahui pergerakkan harga suatu...

27 Apr 2016

Para Komunitas Investa, Nasabah BNI Securities Semarang dan Pembaca yang budiman,Dalam 2 hari terakhir IHSG rontok 2% setelah sebelumnya menembus angka tertinggi selama thg.2016 yaitu 4914. Saya melihatnya koreksi ini masih dalam batasan wajar karena Profit Taking akan biasa terjadi ketika trend kenaikan harga sedang terjadi. Namun sayang sekali saat ini bersamaan dengan keluarnya...
KRAS membentuk pola pennant/flag, yang sudah terjadi pada periode sebelumnya, volume KRAS masih terjaga baik, terlihat candle break out  dengan sempurna, target tiang (pole) KRAS ada di kisaran 860. Target jangka pendek KRAS berada di kisaran 710-715, seperti terlihat pada gambar di bawah i...

25 Apr 2016

IHSG akhir pekan kemarin di "pertahankan" dilevel 4900, meskipun sebelumnya sempat turun, terikan maut biasa terjadi di saat Pre Clossing sehingga kekuatan IHSG perlu diuji kembali apakah IHSG mampu bertahan diatas 4900 tanpa tarikkan keatas. Sedah seringkali saya singgung bahwa tidak terlalu sulit untuk membuat IHSG bisa naik pada saat penutupan. Caranya dengan menarik saham2...

19 Apr 2016

Para Komunitas Investa, Nasabah2 BNI Securities Semarang dan Pemabaca yang budiman,Hebat, kemarin IHSG anomali terhadap bursa global dan regional karena diengah tekanan bursa lain yang turun cukup tajam justru IHSG mampu ditutup di jalur hijau dengan naik 0.87% diposisi 4865. Dukungan saham perbankandan saham2 Blue Chip seperti UNVR, TLKM, PTBA, HMSP, GGRM, ISAT membuat IHSG...

14 Apr 2016

Para komunitas investa, nasabah2 BNI Securities semarang dan pembaca yang budiman.Meski kemarin IHSG naik tipis tetapi nampaknya banyak Komunitas INVESTA terutama yang bergabung di Grup KLINIK INVESTA bisa tersenyum sumringah karena Portofolionya mulai membaik dengan menghijaunya saham2 terakhir yang dipilih. Pilihan saham dan timing yang baik menjadi "kunci" keberhasilan...

12 Apr 2016

Guna memberikan pencerahan khususnya kepada para Investor / Traders dalam melakukan investasi  melalui transaksi perdagangan Saham di Bursa Efek, maka kami LP3M INVESTA akan menyelenggarakan PELATIHAN Investor:MATERI PELATIHAN:1. Strategi Trading ala Investa2.  Mengenal Jurus Bandarmologi3. Aksi Korporasi Emiten dan pengaruhnya terhadap harga saham.4. Diskusi Fundamental...
​Para Komunitas Investa, Nasabah BNI Securites Semarang dan pembaca yang budiman.Tiga hari berturut2 IHSG minus, kemarin tutp di 4786 (1,2%). IHSG akan mencoba diuji dilevel 4750 jika mampu bertahan ada kemungkinan mantul keatas 4800 kembali sebaliknya jika jebol ya mesti butuh waktu lagi untuk menunggu.Adakah yang mengkhawatirkan? dari sisi makro sepertinya belum ada bad...

9 Apr 2016

Bila anda berminat memiliki e-book di sebelah ini anda dapat menghubungi penulis di email penulis kenwartisah@gmail.com atau kontak penulis melalui WhatsApp +62 818-223-329 e-book ini berisi tentang tuntunan praktis beserta catatan trading  penulis yang hampir 11 tahun mengarungi bursa saham. Waktu adalah pengorbanan yang termahal, belum lagi dengan mahalnya pengorbanan...

7 Apr 2016

Para Komunitas Investa, Nasabah2 BNI Securities semarang dan Pembaca yang budiman,IHSG ternyata mampu bertahan terhadap pengaruh penurunan bursa global dan regional. Walaupun naik tipis2 tapi itu lebih baik karena kenaikannya terukur dan tidak terlalu volatile. Penyokong IHSG sektor Perbankan memang akhir2 ini tidak terlalu agresif baik naik atau turunnya, padahal sektor perbankan...

4 Apr 2016

Para Pembaca dan Nasabah BNI Securities yang budiman,Guna memberikan pencerahan khususnya kepada para Investor / Traders dalam melakukan investasi  melalui transaksi perdagangan Saham di Bursa Efek, maka kami LP3M INVESTA akan menyelenggarakan PELATIHAN Investor:MATERI PELATIHAN:1. Strategi Trading ala Investa2.  Mengenal Jurus Bandarmologi3. Aksi Korporasi Emiten...

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.