Para anggota grup Investa, para nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman,
Sejak memecahkan record tertingginya pekan lalu nyaris 5800 IHSG beruntun kembali turun 3 hari berturut2 dan terakhir diposisi 5703. Bagaimana perkiraan IHSG dan kondisi market hari ini 26 Mei 2017 ?
1. Dari faktor politis dan keamanan kurang baik dengan terjadinya peristiwa peledakan Bom di Kampung Melayu Jakarta, ini bisa menganggu minat investor berinvestasi.
3. NPL (Nonperforming Loan) diperkirakan mengalami kenaikan sehingga kurang menuntungkan bagi saham2 perbankan untuk saat ini.
5. Hal positif adalah suku bungu kredit perbankan akan turun mulai awal Juni 2017.
7. Indeks DOW menguat dan bahkan indek NASDAQ dan SP pecahkan record tertingginya.
Dengan mempertimbangakan hal2 tersebut diatas kemungkinan IHSG akan dalam ring sempit pergerakkannya antara 5670 sd 5730.
Saham2 yang bisa diperhatikan adalah saham yang mempunyai kinerja positif di kuartal satu 2017 dan akan melakukan Aksi Korporasi yang positif seperti; SMDR, TPIA, GREN, BVIC, MEDC.
Salam,
0 komentar:
Post a Comment
Mohon menulis komentar dengan bahasa yang baik tidak mengandung unsur sara, politik dan iklan.