19 Jan 2016


Nasabah BNI SECURITIES Semarang dan Pembaca yang budiman,

Investasi atau trading saham mempunyai peluang hasil yang tinggi tetapi juga punya resiko tinggi. Bagaimana anda bisa mengoptimalkan hasil yang diharapkan dan sebaliknya memperkecil resiko yang ada??
Instrumen apa saja yang saat ini diperdagangkan di Indonesia ??
 
Bagaimana strategi investasi / trading yang harus anda lakukan agar anda bisa mandiri dan tidak selalu  bergantung pihak lain?
 
Bagaimana cara mengidentifikasi saham2 gorengan serta peran bandarmologi?.
 
Bagaimana perkiraan kondisi th.2016 ? Apa saja saham-saham yang layak dipilih? 
 
Kesempatan anda para Investror termasuk para pemula untuk menambah pengetahuan dibidang Pasar Modal, bergabunglan dalam Seminar sehari yang diselenggarakan oleh EDU KADIN Jawa Tengah dengan nara sumber saya Hari Prabowo ( INVESTA ) besuk Sabtu tgl.23 Januari 2019 Jam 8.30 sd 15.00 di Menara Suara Merdeka Lt.9 Jl.Pandanaran no.30 Semarang.
 
Pendaftaran : 024.3521061 - 085217356250 ( Puji/Evi/Maya )
Atau bisa hubungi LP3M INVESTA 024.3566414 - 087832826865 (Linda/Hari)
 
Biaya untuk peserta Umum Rp.350.000,- dan Mahasiswa Rp.250.000,-
 
Semoga bermanfaat..
 
Salam
Hari Prabowo (INVESTA)
Pin.2b7dd5ee
blog: investalpppm.blogspot.com

0 komentar:

Post a Comment

Mohon menulis komentar dengan bahasa yang baik tidak mengandung unsur sara, politik dan iklan.

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.