29 Mar 2017

Para anggota grup Investa, para nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman, Pada ulasan saya 1 Maret 2017 yg lalu di blog investalpppm.co.id dengan topik bahasan  INKP, KBLI, KIJA. LANJUT..?? (silahkan baca lagi) ternyata cukup akurat. Saat ini harga INKP 1285, KBLI 550 dan KIJA 324 itu sesuai prediksi dan bahkan KBLI melebihi target sebelumnya....

20 Mar 2017

Para pembaca yang budiman khususnya para investor saham yang tergabung di Komunitas Investa dan Investa Community. Sesuai prediksi, IHSG akhir kemarin melewati Record tertingginya 5524 menjadi 5540 dengan kenaikan 0,40% dengan dukungan saham2 Blue Chip seperti UNVR, BBRI, BBCA, TLKM, GGRM, ITMG. Asing net but lebih dari Rp.2 trilyun suatu jumlah yang signifikan karena...

17 Mar 2017

...
Para pembaca yang budiman khususnya para investor saham yang tergabung di Komunitas Investa.   Pekan lalu dalam suatu wawancara Live  di suatu Radio untuk ulasan Bursa, saya sempat ditanya tentang prediksi IHSG pekan ini. Lantas saya menjawabnya bahwa prediksi saya IHSG akan mencapai angka 5500 dan bahkan tidak menutup kemungkinan bulan Maret ini IHSG akan...

14 Mar 2017

Para pembaca yang budiman khususnya para investor saham,   IHSG kembali ditutup diatas 5400  tepatnya 5409 dan itu sama dengan IHSG seminggu yang lalu, artinya belum ada pergerakkan yang berarti terhadap IHSG. Beberapa analisis dan prediksi saya yang bisa saya sajikan antara lain: 1. Pelaku pasar masih menunggu kepastian kenaikan suku bunga FED yang rencananya...

11 Mar 2017

...

9 Mar 2017

DAFTAR PESERTA TETAP PELATIHAN INVESTOR DI BANDUNG tgl 4 sd 6 Maret 2017. 1. Alimi ( tgl 6 ) 2. Puri ( 3 hari ) 3. Irfan Darma ( 4,5 ) 4. Elsa (5) 5. Togar (5) 6. Manalu ( 5 & 6 ) 7. Agnes / Kristin (full 3 hari) 8. Janto (5 dan 6) 9. Linda  (5 dan 6) 10. Lily (3 hari 11. Husni (5,6) 12. Hermawan (5) 13. Ratna (5,6) 14. Yudi (paket full 3 hr) 15. meihua / yaty...

4 Mar 2017

...

1 Mar 2017

Para anggota grup Investa, para nasabah BNI Securities Semarang dan para pembaca yang budiman, Sekalipun IHSG masih disitu2 saja tetapi saham2 tertentu yang pernah saya rekomen baik diulasan TEH PAGI maupun melalui  WA Grup INVESTA mengalami kenaikan yang cukup menggembirakan. Contoh KBLI dari harga 284 kemarin 370 (+30%) dan INKP dari 1120 kemarin 1260 (+12%}...

Anda paling tertarik pada artikel apa ?

Flag Counter
Powered by Blogger.

.

.

.